Hapus Akun


Pengantar

Pengguna Aplikasi DigiLoka dan DigiLoka Store dapat dengan mudah melakukan penghapusan akun mereka sendiri secara permanen. Tersedia 2 (dua) cara untuk menghapus akun, yaitu menghapus secara mandiri (menghapus sendiri melalui aplikasi), dan melalui permintaan (request) lewat email.

Hapus Mandiri

Menghapus akun secara mandiri merupakan tindakan pengguna untuk menghapus atau menonaktifkan akun mereka sendiri pada platform aplikasi DigiLoka dan DigiLoka Store, tanpa memerlukan campur tangan pihak lain. Pemilik akun dapat menghapus akunnya secara langsung melalui platform aplikasi DigiLoka dan DigiLoka Store.

Langkah - langkah Menghapus Akun

Hapus Akun DigiLoka

Untuk menghapus akun secara Mandiri, silahkan mengikuti langkah-langkah sebagai berikut :

  • Buka Aplikasi DigiLoka dan login menggunakan akun yang ingin Anda hapus;
  • Kemudian pada halaman utama, pilih Menu yang terdapat di Kanan Bawah (ditandai lingkaran berwarna merah) ;

  • image

  • Selanjutnya pilih menu Profil;
  • Pada Menu Profil terdapat sub menu Hapus Akun, pilih menu tersebut untuk melakukan penghapusan akun;

  • image image

  • Selanjutnya akan muncul kotak popup yang menyatakan "Apakah Anda yakin ingin menghapus akun Anda?", seluruh data dan informasi akan dihapus secara permanen;
  • Kemudian silahkan pilih tombol "Ya" atau "Tidak" untuk melanjutkan proses penghapusan Akun;

  • image

  • Jika dipilh "Ya", maka Akun akan dihapus secara permanen, dan jika memilih "Tidak" maka akan kembali ke Halaman Profil, dan proses penghapusan akun dibatalkan.

Hapus Akun DigiLoka Store

Untuk menghapus akun secara Mandiri, silahkan mengikuti langkah-langkah sebagai berikut :

  • Buka Aplikasi DigiLoka Store dan login menggunakan akun yang ingin Anda hapus;
  • Kemudian pada halaman utama, pilih Menu yang terdapat di Kanan Bawah (ditandai lingkaran berwarna merah) ;

  • image

  • Selanjutnya pilih menu Profil;
  • Pada Menu Profil terdapat sub menu Hapus Akun (Delete Account), pilih menu tersebut untuk melakukan penghapusan akun;

  • image image

  • Selanjutnya akan muncul kotak popup yang menyatakan "Apakah Anda yakin ingin menghapus akun Anda?", seluruh data dan informasi akan dihapus secara permanen;
  • Kemudian silahkan pilih tombol "Ya" atau "Tidak" untuk melanjutkan proses penghapusan Akun;

  • image

  • Jika dipilh "Ya", maka Akun akan dihapus secara permanen, dan jika memilih "Tidak" maka akan kembali ke Halaman Profil, dan proses penghapusan akun dibatalkan.

Hapus Akun DigiLoka Delivery

Untuk menghapus akun secara Mandiri, silahkan mengikuti langkah-langkah sebagai berikut :

  • Buka Aplikasi DigiLoka Delivery dan login menggunakan akun yang ingin Anda hapus;
  • Kemudian pada halaman utama, pilih Menu yang terdapat di Kanan Bawah (ditandai lingkaran berwarna merah) ;

  • image

  • Selanjutnya pilih menu Profil;
  • Pada Menu Profil terdapat sub menu Hapus Akun (Delete Account), pilih menu tersebut untuk melakukan penghapusan akun;

  • image image

  • Selanjutnya akan muncul kotak popup yang menyatakan "Apakah Anda yakin ingin menghapus akun Anda?", seluruh data dan informasi akan dihapus secara permanen;
  • Kemudian silahkan pilih tombol "Ya" atau "Tidak" untuk melanjutkan proses penghapusan Akun;

  • image

  • Jika dipilh "Ya", maka Akun akan dihapus secara permanen, dan jika memilih "Tidak" maka akan kembali ke Halaman Profil, dan proses penghapusan akun dibatalkan.

Melalui Email (Request)

Jika terdapat kesulitan atau masalah dalam proses penghapusan akun secara mandiri, silahkan mengirim email ke support@digiloka.id dengan ketentuan sebagai berikut :

  • Email (yang mengirim) permintaan hapus akun wajib sesuai dengan alamat email yang akunnya akan dihapus;
  • Admin DigiLoka akan melakukan verifikasi melalui nomor Whatsapp yang terdaftar di Akun;
  • Subject Permintaan Hapus Akun
  • Kirim Ke support@digiloka.id
  • Proses penghapusan paling lambat 2x24 jam

image